Mesin
otomatis telah ada sejak Perang Sipil di Amerika (1861-1865), namun mesin
tersebut
hanyamampumembuat
satu jenis produk dan dibutuhkan waktu yang sangat lama untuk mensetting
mesin
apabila berganti produksi jenis produk lain
Mesin
Bubut ditemukan pada tahun 1800an
Dari
sumber yang ada, Mesin bubut ditemukan oleh seorang Insinyur, arsitek dari
swedia yang
bernama
Immanuel Nobel yang kemudian mempunyai seorang anak yang sekarang dikenal
sebagai
Alfred Nobel yaitu seorang ilmuwan Penemu Dinamit dan pengusaha terkenal
sekaligus
penggagas pemberian penghargaan Nobel.
Mesin
otomatis dengan elektronik program pertama kali sukses dibuat oleh proyek
gabungan
antaraMassachusetts
Institute of Technology (MIT) dan US Air Force pada pertengahan tahun
1950.
Mesin itu adalah 3 axis milling mesin yang dikontrol oleh satu ruangan penuh
perangkat
Tabung
Vakum Elektronik. Meskipun mesin ini tidak handal, namun mesin ini merupakan
satu
langkah
ke arah mesin modern. Kontroler tersebut dinamakan Numerical Control, atau NC
The
Electronics Industry Association (EIA) mendefinisikan NC sebagai "Sebuah
sistem dimana
gerakan-gerakanmesin
di kontrol dengan cara memasukkan langsung data numerik di beberapa
titik"
Disebut
kontrol numerik (NC = Numerical Control) karena pemrograman yang digunakan
menggunakan
kode alfanumerik (terdiri dari alfabet/huruf dan numerik/bilangan) yang
digunakan
untuk menuliskan instruksi-instruksi beserta posisi relatif tool dengan benda
kerjanya.
Mesin NC dikontrol secara elektronis, tanpa menggunakan komputer
Disebut
CNC, singkatan dari Computer Numerical Control, adalah perangkat yang mampu
menjadikan
suatu mesin perkakas ataupun mesin produksi lainnya dapat beroperasi secara
otomatis
denganmemanfaatkan komputer sebagai pengendali gerakan.
Pada
tahun 1960 an, mesin-mesin CNC sudah tersedia dengan masih menggunakan komputer
dengan
ukuran besar.
Selama
tahun 1980 an, banyak pabrik mesin mengembangkan teknologi PC (Personal
Computer)
untuk meningkatkan kehandalan dan menurunkan biaya dari kontrol CNC model
sebelumnya
Dalam
perkembangnya Mesin-mesin CNC semakin modern, Output perkerjaan Atau
kemampuanmesin
makin meningkat, Semakin sederhana dan rapih bentuknya namun semakin
mudah
cara pengoperasiannya dan didesign semakin komplit bagian perangkat alat
kerjanya
sehingga akan lebih
effisien dan praktis.(Sigit Sudarwanto)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar